Resep Cumi Bakar Saus Teriyaki

Cumi Bakar Saus Teriyaki sangat lezat, nikmat dikounsumsi untuk menu hidangan keluarga. Bahan utamanya yaitu cumi-cumi yang masih segar. N...

Cumi Bakar Saus Teriyaki sangat lezat, nikmat dikounsumsi untuk menu hidangan keluarga. Bahan utamanya yaitu cumi-cumi yang masih segar. Nah bagi anda yang ingin mencoba resep masakan cumi bakar saus teriyaki, silahkan simak bahan-bahan yang diperlukan dan bagaimana proses membuat cumi bakar saus teriyaki dibawah ini.

Resep Cumi Bakar Saus Teriyaki

Bahan utama : 250 gram cumi-cumi segar

Bahan Rendaman :
1 sdt jahe parut
1/4 sdt garam

Saus Teriyaki :
2 sdt gula merah
4 sdt arak masak
2 sdt kecap asin
1/2 sdt tepung maizena, dilarutkan dengan 2 sdt air

Cara Membuat Cumi Bakar Saus Teriyaki :
  1. Bersihkan cumi-cumi dengan menarik kepala dari tubuhnya. Potong bagian mata hingga kepala, sisakan bagian tentakelnya. Buang tulang bening di dalam dan juga isi perutnya. Kelupas kulit cumi yang berwarna ungu transparan sehingga cumi berwarna putih bersih. Kemudian bilas cumi di air yang mengalir hingga bersih.
  2. Lumuri cumi-cumi yang telah dibersihkan dengan parutan nanas atau hancuran kiwi untuk mengempukkan daging. Biarkan selama 30 menit.
  3. Bilas cumi-cumi, kemudian labur dengan jahe dan garam, biarkan selama 15 menit.
  4. Didihkan 750ml hingga 1 liter air di panci (jumlah air diperkirakan bisa merendam semua cumi). Masukkan cumi saat mendidih dan masak selama 10 hingga 15 detik. Segera angkat dan letakkan di wadah dengan es batu agar tidak terlalu matang.
  5. Buat irisan-irisan di dinding cumi dengan jarak agak lebar agar tidak putus.
  6. Di wajan terpisah, masukkan semua bahan saus teriyaki, kecuali tepung maizena. Didihkan dengan api kecil sambil diaduk terus. Saat terakhir, masukkan larutan tepung maizena, aduk-aduk dan angkat dari api.
  7. Panaskan oven di suhu 175oC. Sementara itu, Baluri cumi-cumi dengan saus teriyaki hingga rata.
  8. Gunakan wadah tahan panas untuk oven, letakkan cumi-cumi yang telah berbumbu di dalamnya. Panggang selama 5 menit.
  9. Keluarkan, sirami dengan saus teriyaki lagi, dan panggang lagi selama lima menit atau hingga kematangan yang Anda inginkan.
Nah demikianlah resep cumi bakar saus teriyaki yang dapat anda coba dirumah untuk menu hidangan keluarga anda.


sumber :
Name

Activator,3,Adobe,1,aneka resep,35,AntiVairus,1,coreldraw,22,Data Recovery,1,Driver,3,education,6,IDM,1,kesehatan,21,komputer,22,Multimedia,1,news,7,photoshop,42,relegius,19,seo,27,Serial Key,4,tips wanita,10,tutorial blog,117,
ltr
item
Full Version Download: Resep Cumi Bakar Saus Teriyaki
Resep Cumi Bakar Saus Teriyaki
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgkCxrm0kfK7hciSrmqEhRYgMW6FHq5CwQnqnFsjrM-tuLMpLn-sPICNKKL1xpDFduuAo7H3vlGcC3CX2z-7ZOucsKJfyF4X0Kc_k27UgVcW-BBjS4oFbrrLUQYydJCtbypCbsCfIgjoC4/s1600/cumi+bakar+saus+teriyaki.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgkCxrm0kfK7hciSrmqEhRYgMW6FHq5CwQnqnFsjrM-tuLMpLn-sPICNKKL1xpDFduuAo7H3vlGcC3CX2z-7ZOucsKJfyF4X0Kc_k27UgVcW-BBjS4oFbrrLUQYydJCtbypCbsCfIgjoC4/s72-c/cumi+bakar+saus+teriyaki.jpg
Full Version Download
https://bloggerbondowoso24.blogspot.com/2013/06/resep-cumi-bakar-saus-teriyaki.html
https://bloggerbondowoso24.blogspot.com/
https://bloggerbondowoso24.blogspot.com/
https://bloggerbondowoso24.blogspot.com/2013/06/resep-cumi-bakar-saus-teriyaki.html
true
7143853511036504925
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy